7 Buah yang Cocok untuk Diet, Bikin Langsing dan Awet Muda
Daftar Isi
- 1. Apel
- 2. Alpukat
- 3. Pisang
- 4. Buah beri
- 5. Nanas
- 6. Kiwi
- 7. Plum
Selain protein dan sayur, konsumsi buah-buahan juga penting untuk membantu menurunkan berat badan. Apa saja buah yang cocok untuk diet?
Saat menjalani diet, Anda perlu memastikan nutrisi tetap terpenuhi, salah satunya dengan makan buah.
Buah merupakan jenis makanan yang kaya serat namun rendah kalori, sehingga dapat meningkatkan rasa kenyang dan mengurangi rasa lapar atau nafsu makan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Apel
Apel adalah salah satu buah terbaik untuk diet. Mengutip Everyday Health, buah satu ini tinggi serat tapi rendah kalori. Hal ini membuat apel jadi pilihan bijak bagi Anda yang ingin menurunkan berat badan.
Makanan dengan serat tinggi dapat membantu memperlambat pencernaan dan membuat Anda merasa lebih kenyang dalam waktu lama. Untuk rasa kenyang yang maksimal, jangan kupas kulit apel saat memakannya.
2. Alpukat
Melansir Healthline, alpukat mengandung asam lemak tak jenuh yang dapat meningkatkan rasa kenyang.
Sebuah studi yang diterbitkan dalam jurnal Nutrients menunjukkan bahwa konsumsi alpukat membuat orang dengan kelebihan berat badan tak lagi merasa lapar setelah enam jam konsumsi.
Alpukat juga merupakan sumber vitamin E yang baik, yang merupakan antioksidan penting yang membantu melindungi kulit Anda dari kerusakan oksidatif.
3. Pisang
![]() |
Banyak orang menghindari pisang karena kandungan karbohidratnya. Padahal, itu adalah anggapan yang salah.
Sebagian karbohidrat dalam pisang berupa serat pektin dan pati resisten. Selain dapat membantu mengatur kadar gula darah, keduanya juga dapat berfungsi seperti serat dengan memperlambat pencernaan sehingga membuat rasa kenyang bertahan lama.
4. Buah beri
Beri juga termasuk buah yang cocok untuk diet. Buah ini terkenal sebagai buah yang dapat membangkitkan tenaga tapi rendah kalori.
Bahkan, studi menunjukkan makan camilan beri akan membuat seseorang makan lebih sedikit pada sesi makan berikutnya daripada yang ngemil permen.
Tak hanya rendah kalori, buah beri juga dapat menurunkan kadar kolesterol, tekanan darah, dan peradangan. Anda dapat menambahkan buah beri dalam salad maupun campuran yoghurt.
5. Nanas
Nanas memiliki kandungan air yang tinggi. Sejumlah penelitian telah menunjukkan bahwa hidrasi yang baik dapat membantu menurunkan berat badan.
6. Kiwi
![]() |
Kiwi adalah buah yang sangat padat nutrisi. Buah dengan daging berwarna hijau juga merupakan sumber serat yang kaya.
Sebuah penelitian menemukan, konsumsi dua kiwi per hari selama 12 minggu dapat membantu mengurangi ukuran lingkar pinggang hingga 3,1 sentimeter.
7. Plum
Plum merupakan salah satu buah dengan indeks glikemik (GI) yang rendah. Buah dengan kalori dan GI yang rendah dikenal dapat membantu seseorang dalam menurunkan berat badan.
Itulah sejumlah buah yang cocok untuk diet. Konsumsi secara rutin untuk membantu proses penurunan berat badan.
(pua/pua)-
Sunday Brunch Ramah Keluarga di Mangkuluhur ARTOTEL SuitesTimsus Jenderal Listyo Periksa Intensif Ferdy Sambo Soal Brigadir J di Mako BrimobPasbata: Jangan Jadikan Hukum sebagai Alat PolitikKali Ciliwung Meluap, Permukiman Warga Kebon Pala Terendam BanjirSatu Permintaan Bantuan dari Penumpang Ini Boleh Ditolak PramugariMau Wisata ke Area Konservasi, Yuk Simak Dulu AturannyaPLN Icon Plus dan Pemprov Bali Kompak Genjot Transisi Energi dan Digitalisasi DaerahAnies Ubah Nama Jalan Jadi Tokoh Betawi, Guntur Romli: Ini Politisasi Isu SARALaga Panas Persija Vs Persib Dijaga 15 Ribu Personel GabunganDiduga Langgar Prosedur Soal Kasus Brigadir J, Ferdy Sambo Langsung Dijebloskan ke Mako Brimob!
下一篇:Wakapolri Minta, Pengantar Amien Rais 'Tak Kacau'
- ·Praperadilan Firli Bahuri Ditolak, Ditkrimsus Tanggapi Seperti Ini
- ·Jadwal Salat dan Imsakiyah Jakarta Hari Ini 28 Maret 2023
- ·Langkah Proaktif BKPM Jaga Iklim Investasi Menarik Bagi Investor
- ·Begini Kegembiraan Warga Pakuhaji Pantura Tangerang
- ·Mandi Pagi atau Malam, Mana yang Lebih Baik untuk Tubuh?
- ·Tren Dark Tourism di Ukraina, Pelancong Dibawa ke Bekas Lokasi Perang
- ·Sensasi Menakjubkan Naik Kereta Harry Potter, Hogwart Express
- ·Capaian AIA, Salah Satunya AIA Mengelola Rp735 triliun Uang Pertanggungan
- ·HUT DKI, KPJPL Edukasi Pentingnya Melestarikan Lingkungan di Bilpin Pulo Gadung
- ·Datang ke BundaFest 2024, Ikuti Deret Talkshow Menarik buat Para Ibu
- ·Usai Didukung PKB, Anies: Mudah
- ·RUPTL PLN Belum Tuntas, Begini Kata Pengamat
- ·Janji Manis Anies, Reklamasi Diklaim Tak Ada yang Salah
- ·Jadwal Buka Puasa Jakarta, Kamis 30 Maret 2023
- ·Kemen PPPA
- ·Antisipasi Tingginya Animo Pemudik, Terminal Pulo Gebang Siapkan Bus Cadangan
- ·Pentingnya Investasi dalam Perencanaan Dana Pendidikan untuk Kejar Inflasi
- ·Wajah Baru HaiBunda di Bundafest 2024, 'One Stop Solution' Para Bunda
- ·Kemendagri Latih 80 Ribu Aparatur Desa Secara Tatap Maya
- ·Ojol Korwil Jakarta Pusat Tolak Demo 20 Mei, Ajak Pengemudi Fokus Cari Nafkah untuk Keluarga
- ·6 Buah Ini Lebih Bermanfaat Jika Dimakan saat Perut Kosong
- ·PM Paetongtarn Ajak Presiden Prabowo Kunjungi Pameran Seni dan Kuliner Thailand
- ·20 Sup Terbaik di Dunia Versi CNN, Soto Ayam Masuk dalam Daftar
- ·Janji Gubernur Anies Baswedan Diujung Masa Jabatannya
- ·7 Gejala Diabetes di Pagi Hari Ini Sering Tak Disadari
- ·Polda Jabar Buka Hotline Kasus Vina Cirebon, Minta Dukungan Masyarakat
- ·Video Pengeroyokan Suporter Persija Bikin Resah
- ·Tumbuh 17 Persen, Laba Bersih Bank BCA (BBCA) Tembus Rp20,21 Triliun hingga April 2025
- ·Plaza Indonesia (PLIN) Bakal Tebar Dividen Tunai Rp339 Miliar, Catat Jadwalnya!
- ·Anggaran Makan Gratis Rp10 Ribu, Ini Standar Kebutuhan Gizi Kemenkes
- ·BPOM Amankan 16 Kosmetik Berbahaya, Ini Daftarnya
- ·Jokowi Sebut Kota Masa Depan Ramah Pejalan Kaki, Disabilitas hingga Lingkungan
- ·Makan di Warung Sederhana, Iriana dan Selvi Ananda Tenteng Tas Mewah
- ·Tipu Ratusan Jamaah Umrah hingga Tak Bisa Pulang, Kemenag Blacklist PT NSWM
- ·Lakukan Rutin, Ini Manfaat Minum Air Kelapa Muda di Pagi Hari
- ·Anggaran Makan Gratis Rp10 Ribu, Ini Standar Kebutuhan Gizi Kemenkes